Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2013

Kalender Pendidikan

Kalender Pendidikan PENGERTIAN Kalender pendidikan adalah pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu tahun pelajaran. Kalender pendidikan mencakup permulaan tahun ajaran, minggu efektif belajar, waktu pembelajaran efektif dan hari libur. Setiap permulaan awal tahun pelajaran, SMP Negeri 1 Sukosewu menyusun kalender pendidikan untuk mengatur waktu kegiatan pembelajaran selama satu tahun ajaran, mencakup permulaan tahun pelajaran, minggu efektif belajar, waktu pembelajaran efektif dan hari libur. Pengaturan waku belajar di SMP Negeri 1 Sukosewu mengacu kepada standar isi dan disesuaikan dengan kebutuhan daerah, karakteristik sekolah , kebutuhan peserta didik dan masyarakat, serta ketentuan dari pemerintah atau pemerintah daerah.

Hasil UN SMP Negeri 1 Sukosewu

 Daftar Nilai Ujian Nasional ( UN ) SMP Negeri 1 Sukosewu Tahun Pelajaran 2012/2013 Alhamdulilah , seluruh siswa SMP Negeri 1 Sukosewu dinyatakan LULUS UN seratus persen. Ucapan syukur tersebut disertai dengan sujud syukur yang mendalam karena proses pembelajaran yang telah mereka ikuti selama tiga tahun telah terbayar dengan kelulusan mereka.  Daftar Nilai Bisa di lihat di sekolah / klik disini